Pernah nggak sih, saat kita bertemu dengan teman difabel, ingin rasa hati berinteraksi dengannya, tetapi urung kita lakukan?
Kebanyakan alasannya karena bingung, takut salah, atau takut menyinggung/menyakiti hati.
Jangankan para non difabel yang jarang berinteraksi, aku yang memiliki anak spesial pun kadang masih suka kikuk kalau bertemu dan ingin mengobrol dengan teman difabel atau sesama orang tua anak istimewa.
Nah, berikut adalah cara berinteraksi dengan teman difabel yang benar.
Beruntung banget di Bootcamp Duta Inklusif IbuInklusif ini aku mendapat bekal ilmu untuk bisa upgrade diri agar bisa lebih baik dalam berinteraksi dengan teman difabel.
Yuk, sama-sama kita coba benahi diri agar makin tercipta suasana inklusivitas di mana pun kita berpijak! 💓
#ibuinklusif
#misicahayazona4dan5
#synergy2inclusivity
#ibuprofesionaluntukindonesia
#bersinergijadiinspirasi
#bootcampdutainklusif2023
#inklusivitas
Komentar
Posting Komentar